Syarat Pengajuan BPJS KESEHATAN UNTUK PPPK Kab Rokan Hulu via Email
Syarat pengajuan BPJS KESEHATAN UNTUK PPPK Kab Rokan Hulu via Email
diajukan secara kolektif tiap instansi contoh SDN 001 TAMBUSAI
1. Siapkan scan berkas KK, amprah, dan SK gaji masing masing P3k (digabung menjadi 1 file pdf) tiap guru
2. Isi form excel terlampir UNDUH DI SINI
3. Kirim ke email bpjskes.rohul2@gmail.com
4. Subjek email : Pengajuan P3K - Nama Instansi (contoh : pengajuan P3K - SDN 001 TAMBUSAI)
5. Jika yang bersangkutan memiliki tunggakan iuran BPJS Kesehatan, Silahkan hub kantor BPJS di Pasirpengaraiyan
Setelah berhasil mengirimkan ke emil tersebut diatassilahkan cek melalui no Wahatapp dibawah ini
WA PANDAWA
- Daftar FKTP FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA BPJS KESEHATAN CABANG PEKANBARU
- Jadwal Seleksi Pengadaan CPNS Tahun 2024
- Syarat CPNS dan PPPK 2024
- Kepmenpan RB Nomor 320 Tahun 2024 tentang Mekanisme Seleksi Pengadaan Pegawai Negeri Sipil Tahun Anggaran 2024
- Kepmenpan RB Nomor 321 Tahun 2024 tentang Nilai Ambang Batas CPNS
- Kepmenpan RB Nomor 322 Tahun 2024 Tentang Persyaratan STR Jabfung Kesehatan Pengadaan ASN Tahun 2024
- Persyaratan Pembuatan Gaji PPPK Kab Rokan Hulu Tahun 2024
- Undangan PPPK - Sosialisasi MyASN dan E Kinerja BKN Kab Rokan Hulu Tahun 2024
Terima kasih telah berkunjung diwebsitenya Operator Sekolah (Forum Operator Pendataan Pendidikan Seluruh Indonesia / FOPPSI Kab Rokan Hulu), Semoga Bermanfaat
Wassalam