Urutan Barisan Pawai Ta'aruf MTQ XIX Tingkat Kabupaten Rokan Hulu Tahun 2019


Yth.Bpk Kodikcam mohon diinformasikan Kepada Bpk. Camat atau Ketua Kontingen Kafilah masing2 Kecamatan yg mna urutan pawai sudah kami kirimkan sebelumnya, untuk tertibnya dan suksesnya acara pawai nanti kami menghimbau kepada seluruh peserta agar dapat mematuhi hal2 sebagai berikut:

1. Titik kumpul untuk start peserta Kecamatan adalah menurut no urut yg telah disusun,untuk pedoman no urut telah kami pasang di median jalan dgn jarak antar Kecamatan lebih kurang 50 meter,setiap peserta tidak dibolehkan melewati batas yg telah ditetapkan,silahkan mengatur barisan diarea yg 50 meter itu.

2. Untuk mobil hias paling lambat jam 12.00 sudah di stanbay kan pada titik kumpul masing2 Kecamatan,dan untuk keseragaman setiap mobil hias diletakan diposisi paling depan di setiap Kecamatan


3. Bagi Kecamatan yang terlambat tidak diperbolehkan memasuki titik kumpulnya dan harus star di posisi paling belakang .

4. Peserta pawai harus mengikuti instruksi dari panitia Kabupaten yg ada dilokasi dan jika ada masaalah silahkan berkoordinasi dgn masing2 panitia yg telah kami tempatkan di setiap barisan peserta

5. Info urutan start no 1 Kec.Rambah Hilir mulai start dekat SPBU lihat patokan disebelah kanan di median jalan dan urutan terakhir no. 16 Kec.Kabun star dimulai didepan Masjid Al-Hikmah..trims 

Selengkapnya silahkan Unduh Urutan Barisan Pawai Ta'aruf MTQ XIX Tingkat Kabupaten Rokan Hulu Tahun 2019 DISINI


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel